Kawasan ini dapat dicapai dengan menggunakan kendaraan roda dua maupun kendaraan roda empat dengan waktu tempuh ± 1 jam 30 menit dari Kota Makassar. Lokasi ini dilintasi jalan poros yang menghubungkan Makassar-Maros-Bone. Pada perjalanan menuju lokasi ini disuguhkan pemandangan hutan karst serta melewati dua objek wisata andalan Kab. Maros yaitu Permandian Bantimurung dan Water Park Pattunuang.
Fasilitas yang dapat diperoleh di hutan Pendidikan adalah
1. Rekreasi Alam dan Kegiatan Outing Rekreasi alam dan kegiatan outing ditawarkan dalam bentuk paket Traking, Outbound, dan Camping di alam terbuka.
Dapatkan Penawaran dengan HARGA yang SESUAI BUDGET
Perusahaan Anda !!! Untuk Konsultasi, Proposal dan Presentasi, silahkan hubungi kami :
Perusahaan Anda !!! Untuk Konsultasi, Proposal dan Presentasi, silahkan hubungi kami :
Wahana Outbound
Mess Mahoni
Penginapan ini terdiri dari 8 (delapan) kamar dan berkapasitas 6 orang/kamar. Tiap kamar dilengkapi dengan fasilitas kamar mandi, Spring-bed.
Villa Bugis
Villa kayu sebanyak 5 unit dengan kapasitas 40 orang/unit
Kami menawarkan paket spesial untuk kegiatan Family Gathering dengan konsep : "Fun Family Day", dengan pilihan :
- Paket Tanpa Menginap
- Paket Berikut Menginap
Penanganan Program Family Gathering , kami kemas dengan konsep khusus. Untuk peserta Dewasa dan peserta Anak-Anak akan didampingi oleh pemandu khusus, sehingga kegiatan dapat optimal (orang tua tetap dapat beraktifitas).
0 Komentar